Coba Rutin Konsumsi Jus yang Satu Ini, Hasilnya Wajah Glowing Alami Meski Tanpa Skincare

Sabtu, 10 Oktober 2020 | 12:05
Freepik/pressfoto

Minuman untuk perawatan kulit alami.

Coba Rutin Konsumsi Jus yang Satu Ini, Hasilnya Wajah Glowing Alami Meski Tanpa Skincare

Otofemale.id - Ladies yang ingin punya kulit cerah secara alami bisa mulai mencoba minum smoothies yang satu ini.

Seperti diketahui, paparan polutan dan radikal bebas memang mudah sekali membuat kulit kita cepat kusam.

Belum lagi jika kita memang harus rutin berkendara dengan motor setiap harinya, perawatan terhadap kulit sangatlah penting.

Baca Juga: Care and Cheers : Masker Wortel dan Susu Cocok Buat yang Jerawatan, Ini Alasannya

Maka dari itu Ladies perlu menghidrasi dan melakukan oksidasi untuk kulit agar tetap cerah alami seketika.

Melansir dari drfarrahmd.com, inilah cara membuat Kale Smoothies untuk kecantikan kulit alami Ladies.

Bahan:

1 cangkir daun kale

1 gelas daun bayam

Baca Juga: Coba Mulai Rutin Oleskan Krim Malam Apel Setiap Hari, Dapatkan Wajah Glowing Alami di Pagi Hari

1 pir tanpa biji

1 pisang ukuran sedang

1 gelas buah anggur merah tanpa biji

2 gelas es batu

½ gelas air putih

Baca Juga: Care and Cheers : Cuci Muka 2 Menit Untuk Hilangkan Debu yang Nempel di Wajah, Ini Kata Ahlinya

1 sendok teh biji chia

Cara membuat:

- Masukkan sayuran dan sedikit air ke dalam blender lalu giling hingga rata

- Setelah rata tambahkan pir, anggur, pisang, dan biji chia. Lalu giling hingga tercampur rata

- Berikutnya tambahkan es batu lalu giling lagi hingga dingin dan halus.

Setelah itu Ladies bisa tuangkan ke dalam gelas dan Kale smoothies siap untuk dinikmati.

Baca Juga: Punya Wajah Glowing dan Warna Kulit Merata Meski Rutin Motoran Bukan Mimpi, Coba Gunakan Masker Stroberi Ini

Editor : Rachel Anastasia Agustina

Sumber : drfarrahmd.com

Baca Lainnya