Follow Us

Tak Perlu Takut Lagi, Simak Sederetan Tips untuk Berkendara Saat Hujan dengan Nyaman dan Aman!

Rachel Anastasia Agustina - Senin, 10 Februari 2020 | 15:57
Ilustrasi berkendara saat hujan.
Freepik/topntp26

Ilustrasi berkendara saat hujan.

Otofemale.id - Tentunya kita tak ingin hujan menjadi penghalang untuk melakukan aktivitas sehari-hari.

Sehingga tak jarang juga dikala hujan kita masih 'nekat' untuk pergi keluar dan tetap beraktivitas secara normal.

Nah untuk Ladies yang berkendara dengan mobil untuk beraktivitas, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan nih.

Sebab berkendara dengan mobil di saat hujan perlu perhatian yang khusus agar Ladies terhindar dari kecelakaan.

Baca Juga: Ternyata Tak Sulit! Ikuti Beberapa Langkah Ini Agar Mobil Ladies Tetap Nyaman Dipakai Dalam Jangka Waktu Panjang

Melansir dari vroom-magazine.com, inilah beberapa hal yang harus diperhatikan saat Ladies berkendara di tengah hujan.

1. Kurangi kecepatan

Semakin lambat ladies mengemudi saat hujan maka ladies punya banyak waktu untuk melihat sekitar.

Selain itu ladies juga bisa lebih awas atau waspada dengan kondisi di luar mobil, terutama pengendara lainnya.

2. Hindari rem mendadak

Jika ada sesuatu yang membuat ladies harus rem mendadak maka segera lepaskan kaki dari pedal gas.

Source : vroom-magazine.com

Editor : Rachel Anastasia Agustina

Baca Lainnya

Latest