Follow Us

Mobil Pribadi Jadi Pilihan Aman Berkendaraan Selama Pademi Covid-19, Cek Dulu Yuk Kondisinya Sebelum Dipakai

Octa - Kamis, 25 Juni 2020 | 16:00
Kelar diam lama, siapkan mobil sebelum digunakan sehari-hari lagi.
vvng.com

Kelar diam lama, siapkan mobil sebelum digunakan sehari-hari lagi.

Otofemale.id - Rentan penularan Covid-19, memicu masyarakat memilih pakai mobil pribadi dari pada kendaraan umum.

Makanya nggak menherankan kalau penumpang di kendaran umum masih terlihat sepi.

Baca Juga: Masyarakat Banyak yang Ndablek, Stop Lagi Deh CFD Sudirman-Thamrin

Meski jumlah kendaraan dan jam operasionalnya sudah berubah dari sebelumnya.

Bagi ladies yang juga putuskan kendarai mobil pribadi, jangan lupa untuk melakukan persiapan dulu.

Baca Juga: Gaji Pertama Rp 5 Juta, Begini Cara Ladies Kalau Ingin Miliki Mobil Pribadi

Maksudnya, setelah mobil lama nggak dipakai butuh persiapan agar selalu aman dan nyaman saat digunakan.

Pastinya selama hanya diparkir saja, mesin mobil tetap rutin dipanasi walau sebentar.

Sebelum dipakai lagi persiapan yang dilakukan adalah sebagai berikut.

1. Seputar pengecekan cairan, seperti air wiper, air aki, dan air radiator.

Pastikan nggak masih dibatas yang tertera sebagai indikatornya (air wiper dan radiator ada di tabung cadangan), serta kalau air aki upper-lower.

Source : Otomotifnet.com

Editor : Octa

Baca Lainnya

Latest