Follow Us

Kena Musibah Mobil Terbakar Seperti Toyota Alphard Milik Via Vallen, Asuransinya Bagaimana?

Kartika Afriyani - Selasa, 30 Juni 2020 | 19:56
Bangkai Toyota Alphard milik Via Valen yang terbakar.

Bangkai Toyota Alphard milik Via Valen yang terbakar.

Otofemale.id - Siapa yang nggak kaget, baca berita Toyota Alphard Via Valen dibakar orang tak dikenal.

Biasanya kalau berita mobil terbakar, pemicunya masalah teknis.

Baca Juga: Biasa Simpan Sepatu Dalam Mobil, Di bawah Jok Ada yang Nggak Boleh

Seperti mesin overheat atau juga akibat konsleting sistem elektriknya.

Nah ini ada orang sengaja bakar mobil, MPV mewah Toyota Alphard pula yang jadi korban.

Baca Juga: Jelang Akhir PSBB Transisi Jakarta, Ini yang Sempat Banyak Jadi Perbincangan

Belajar dari musibah Toyota Alphard Via Valen dibakar orang, maka kejadian yang sama besar kemungkinan bisa terjadi pada siapa saja.

Pertanyaannya, apakah kejadian mobil dibakar orang tak dikenal itu dicover asuransi?

Untuk kasus yang seperti dialami oleh Via Vallen, masuk ke dalam Polis Standar Asuransi

Kendaraan Bermotor Indonesia (PSAKBI) pasal 1 ayat 1.4 mengenai kebakaran.

Baca Juga: Hati-Hati STNK Mobkas Palsu, Lakukan ini Untuk Pastikan Keasliannya

Editor : Octa

Baca Lainnya

Latest