Follow Us

Covid-19 Kabarnya Bisa Menyebar Via Udara, Pengendara Motor Masih Berani Nggak Pakai Masker?

Kartika Afriyani - Jumat, 10 Juli 2020 | 22:39
Cewek pakai masker motor (ilustrasi).
Amazon

Cewek pakai masker motor (ilustrasi).

Otofemale.id - Sayang banget, wajib pakai masker bagi pengguna kendaraan di Surabaya, Jatim masih harus dimonitoring oleh Pemkot Surabaya.Bahkan sampai-sampai, operasi gabungan pun digelar untuk memeriksa seluruh pengendara agar disiplin menggunakan masker (9/7/2020).

Baca Juga: Baru Bisa Kendarai Motor Jangan Napsu Beli Motor Baru, Ini Alasan Ladies Harus Urus SIM C Dulu "Protokol kesehatan yang diatur dalam Perwali harus ditegakkan," kata Kepala Bidang Pengawasan dan Pengendalian Dishub Surabaya, Tundjung Iswandaru.Kalau pengendara kendaraan masih nggak mengindahkan wajib masker dari petugas Pemprov Surabya, mungkin kabar terkini tentang Covid-19 bisa jadi peringatan.

Baca Juga: Tiga Jalan Utama Surabaya Masih Ditutup, Ingat Lagi Lokasi dan Jadwalnya Ada 230 lebih ilmuwan yang mengungkapkan bahwa Covid-19 bisa menyebar via udara.Bahkan diketahui para ilmuwan tersebut sudah mengatakan ke World Health Organization (WHO) untuk mengubah pedoman yang berkaitan dengan risiko penularan Covid-19 melalui udara (airborne).

Dan kini WHO sudah resmi mengatakan bahwa virus corona bisa bertahan lama di udara hingga beberapa jam dan terbang hingga puluhan meter.Virus yang terdapat pada tetesan kecil yang berterbangan di udara itu disebut mikrodroplet.

Baca Juga: Cek Ombak Skutik Seken di Balai Lelang, Harga Dasar Paling Murah Capai Rp 2,5 Juta NihSehingga jika ada yang menghirup udara yang terdapat virus corona maka kemungkinan ia akan tertular.Dan risiko ini sangat besar kemungkinannya terjadi dalam ruangan tertutup, seperti tempat makan dan kendaraan umum yang kurangnya sirkulasi udara.

Baca Juga: Perlu Untuk Manasin Mesin Motor Sebelum Dipakai, Tapi Jangan Dalam Rumah YaUntuk mengantisipasi penyebaran virus melalui udara, ladies disarankan untuk menggunakan masker N95.Itu dikarenakan masker biasa bahkan masker bedah sekalipun dinilai masih kurang untuk menghalau airborne masuk ke dalam pernapasan.

Selain itu, cara lain untuk menghindari kemungkinan terpapar Covid-19 yang melalui udara adalah dengan menghindari tempat tertutup yang banyak di datangi sama orang.Kira-kira, apa masker N95 akan dijual dengan harga yang selangit lagi?.

Source : Kompas.com

Editor : Octa

Baca Lainnya

Latest