Follow Us

Terlalu Sayang dengan Mobil Ladies? Simak Tips untuk Merawatnya Agar Tetap Nyaman dan Aman Digunakan dalam Jangka Panjang

Rachel Anastasia Agustina - Rabu, 22 Juli 2020 | 16:00
Ilustrasi wanita menyetir mobil.
Pixabay/gusttavobraz

Ilustrasi wanita menyetir mobil.

Terlalu Sayang dengan Mobil Ladies? Simak Tips untuk Merawatnya Agar Tetap Nyaman dan Aman Digunakan dalam Jangka Panjang

Otofemale.id - Ternyata ada beberapa hal yang perlu dilakukan ketika kita memutuskan untuk membeli mobil.

Jika Ladies sudah memilih berkendara dengan mobil, maka ada tanggung jawab yang harus diberikan pada kendaraan tersebut.

Seperti merawatnya dengan baik, sebab tak dapat dipungkiri bahwa kendaraan akan 'termakan' oleh umur.

Namun kita bisa kok memiliki kendaraan yang tetap 'sehat' meski pun sudah kita pakai bertahun-tahun.

Baca Juga: Aturan Kendarai Mobil Matik, Jangan Sembarang Pindah Tuas Transmisi

Maka dari itu Ladies perlu simak sedikit tips dari vroom magazine soal bagaimana cara punya mobil yang tetap aman dan nyaman dikendarai.1. Pilih mobil yang baikMobil yang baik bukan berarti harus mahal, melainkan sebagaimana mobil itu cocok untuk dikendarai ladies.

Tentunya mobil akan bertahan selama beberapa tahun tergantung dari bagaimana ladies merawatnya.

Baca Juga: Meski Di Rumah Aja, Rutin Memanaskan Mesin Mobil Ternyata Berikan Segudang Manfaat Lo Ladies!

Ada baiknya saat membeli mobil, pilih mobil yang yang kira-kira lebih ‘kuat’ dibanding mobil lainnya.Pertimbangkan kembali ingin beli mobil produksi Jepang, Amerika, atau pun Eropa.Perkirakan kira-kira apakah ladies sanggup untuk membeli onderdil serta perawatan rutinnya.

2. Berkendara dengan hati-hatiBerkendara dengan awas berarti sudah menyelamatkan ladies dari kemungkinan kecelakaan.

Source : vroom-magazine.com

Editor : Rachel Anastasia Agustina

Baca Lainnya

Latest