Otofemale.ID - Selamatkan interior mobil yang terendam banjir, jangan setengah-setengah.
Maksudnya untuk urusan ini, serahkan saja pada yang biasa mengerjakannya.
Baca Juga: Nyalip Kendaraan Bukan Asal Tancap Gas, Avanza Vs Bus 9 Nyawa Melayang
Coba-coba dibersihkan sendiri, jangan sampai malah kecewa atau kerja dua kali.
BTW air banjir yang masuk ke interior mobil, memicu bau apek dan lembab harus segera dibersihkan.
Baca Juga: Awas Jamur, Lakukan Ini Setelah Mobil Kehujanan Meski Tertutup Cover
DressUp Auto Detailer yang berlokasi di Bintaro Permai, Jakarta Selatan salah satu bengkel yang menyediakan jasa detailing interior sampai bersih kembali.
"Proses pengerjaan dari lepas jok dibersihkan terpisah, lantai mobil, sampai retrim panel kalau ada yang rusak," sebut Tommy pemilik workshop.
Komentar