Follow Us

Cikal Bakal Wiper Mobil, Rancangan Wanita Ini Salah Satunya

Octa - Rabu, 13 Februari 2019 | 08:00
Salah satu rancangan wiper jadul, dibuat oleh perempuan
Kompas.com

Salah satu rancangan wiper jadul, dibuat oleh perempuan

Sesungguhnya hal yang sama juga terjadi pada semua pengendara mobil waktu itu.

Bahkan pengemudi mobil waktu itu, terpaksa harus sering-sering menghentikan perjalanan untuk membersihkan kaca depan yang tetutup salju atau kotoran.

Marry Anderson dan rancangan wiper manualnya

Marry Anderson dan rancangan wiper manualnya

CIPTAKAN WIPER MANUAL

Dari rasa kasihan pada pengemudi trolley di New York City, Marry Anderson kemudian merancang alat khusus untuk membersihkan kaca depan.

Rancangan wiper pertama dibuat oleh Marry Anderson di rumahnya di Birmingham, negara bagian Alabama.

Baca Juga : Dishub Ujicoba 1 Arah di Kawasan Landmark, Ini Detailnya

So pasti sesuai jaman, maka rancangan pertama wiper pakainya secara manual.

Jadi bilah wiper yang ada di bagian luar kaca mobil, dioperasikan secara manual dari dalam.

Cara kerjanya tuas yang dioperasikan dengan tangan di dalam mobil, yang memicu lengan berbilah pegas berbahan karet di luar kaca depan.

Baca Juga : Nissan Livina Model Xpander, Seperti Inikah Penampakannya

Dengan menggunakan penyeimbang yang fungsinya untuk memastikan kestabilan kontak antara penghapus dan kaca.

Editor : Octa

Baca Lainnya

Latest