Follow Us

Beri Suprise di Valentine Day, Dalam Mobil Lakukan Hal Ini

Octa - Kamis, 14 Februari 2019 | 08:00
Lima temoat dalam mobil yang bisa dipakai untuk sembunyikan hadiah valentine day
ENOLIVIER.com

Lima temoat dalam mobil yang bisa dipakai untuk sembunyikan hadiah valentine day

2. BIKIN NOTES DI SAFETY BELT

Anda bisa main petak umpet, sebelum pasangan atau orang terkasih dapat hadiah suprise di valentine day.

Baca Juga : 10 Perbedaan Livina Baru Vs Xpander, Bagian yang Kelihatan Saja

Misalnya dengan menuliskan notes romantis di kertas sticky dan tempelkan pada safety belt.

Tapi jangan lupa, notes romantis yang Anda tuliskan juga berisikan lokasi hadiah yang mau diberikan.

Hadiah valentine day bisa disembunyikan dalam boks penyimpanan kacamata
Kendra Pierson/agirlsguidetocars.com

Hadiah valentine day bisa disembunyikan dalam boks penyimpanan kacamata

3. DI KOTAK KACAMATA

Pada beberapa mobil, ada tempat untuk menaruh kacamata dan biasanya lokasinya menempel di plafon.

Nah tempat tersebut bisa dipakai untuk menyembunyikan hadiah yang dimensinya nggak terlalu besar.

Pasangan punya kebiasan bawa bekal kopi saat berangkat kerja, taruh hadiah di cup holder  pintu mobil.
Kendra Pierson/agirlsguidetocars.com

Pasangan punya kebiasan bawa bekal kopi saat berangkat kerja, taruh hadiah di cup holder pintu mobil.

4. CUP HOLDER DI PINTU

Bila pasangan Anda selalu sangu alias bawa bekal kopi atau minuman dalam botol, maka cup holder di pintu mobil jadi tempat yang sempurna untuk menyimpan hadiah.

Editor : Otofemale

Baca Lainnya

Latest