Follow Us

Unicorn Pertama di Indonesia, Startup Penyedia Jasa Transportasi

Octa - Senin, 18 Februari 2019 | 14:04
Indonesia punya 4 unicorn dan salah satunya dibidang penyedia jasa transportasi
Kolase Otofemale.id

Indonesia punya 4 unicorn dan salah satunya dibidang penyedia jasa transportasi

Gojek menjadi unicorn pada 2016 silam atau dengan kata lain setelah 6 tahun berdiri (2010).

Baca Juga : All New Suzuki Ertiga Ada yang Diubah, Berikut Ini Daftarnya

Perusahaan yang digawangi Nadiem Makariem ini menerima pendanaan senilai $550 juta dari konsorsium 8 investor yang digawangi oleh Sequoia Capital.

PT Go-Jek Indonesia, Nadiem Makariem menangkap peluang dari besarnya penduduk Indonesia, terutama warga Jakarta
Tribunnews

PT Go-Jek Indonesia, Nadiem Makariem menangkap peluang dari besarnya penduduk Indonesia, terutama warga Jakarta

GOJEK LAYANAN CEPAT & PRAKTIS

Lewat PT Go-Jek Indonesia, Nadiem Makariem menangkap peluang dari besarnya penduduk Indonesia, terutama warga Jakarta, yang membutuhkan layanan transportasi yang cepat dan praktis.

Sejak awal tahun 2015, Gojek meluncurkan aplikasi yang bisa diunduh oleh semua orang.

Baca Juga : Pom Bensin BP-AKR, Konsumen Disediakan Tempat Nongkrong

Dari aplikasi ini, user bisa langsung memesan ojek hanya dengan beberapa langkah mudah.

Setelah itu, ojek akan datang menjemput ke tempat konsumen dan mengantarkan ke tempat yang dituju.

Go-Jek berkembang dan kemudian juga melayani jasa antar barang dan atau kurir, jasa antar pesan makanan, hingga jasa shopping.

Gojek jadi pilihan transportasi yang cepat dan praktis
Tribunnews

Gojek jadi pilihan transportasi yang cepat dan praktis

Editor : Otofemale

Baca Lainnya

Latest