Otofemale.id melihat langsung diler yang baru diresmikan itu dan luas banget (luas tanah 5.000m2 dan bangunan 1.600m2).
Baik dari parkiran, gedung operasional sampai ruang servis mobil.
Baca Juga : Resiko Mobil Matik Terobos Banjir, Kalau Terpaksa Ini Caranya
Ada 12 stall yang terdapat diruang servis, selain gudang spare part dan lainnya.
Rudjojo Nirjana selaku Operation Director PT Sinar Inti Harapan, ungkapkan beberapa hal penting terkait keputusan pihaknya mau berkolaborasi membuka diler DFSK.
Baca Juga : Hindari Tabrakan Beruntun di Tol, Bawa Mobil Jangan Mepet-Mepet
"Pertama adalah karena principalnya hadir di Indonesia.
Sedangkan yang kedua bahwa prinsipal memiliki komitmen," ungkap Rudjojo Nirjana.
Soal komitmen dari DFSK yang dimaksud oleh pria yang akrab disapa Joy itu adalah pembangunan pabrik yang sudah pakai prinsip industriy 4.0 di Serang, Banten.
Baca Juga : Kenali Penyebab Ngantuk, Buntut Fortuner Tabrak Truk di Madiun
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, Diler DFSK Cimanggis-Depok ini fasilitasnya 3S.
Selan itu, Joy juga menyebutkan bahwa pihaknya miliki fasilitas body repair.