Follow Us

Mudik Asik, Jangan Isi Saldo E-Toll Hanya Rp 100 Ribu

Octa - Sabtu, 25 Mei 2019 | 21:44
Tarif Tol Trans Jawa 2019
@info_binamarga

Tarif Tol Trans Jawa 2019

Baca Juga: Ratusan Towing Disiapkan Suzuki di Mudik Lebaran 2019

Hal inilah yang kemudian menjadi salah satu penyebab kemacetan di jalan tol.

"Walaupun membayar uang cash, kalau menunggu kembalian memang cuma beberapa detik.

Kalau pakai ngobrol saat top up dan lain-lain, bisa dibayangkan sedikit saja gangguan itu bisa menimbulkan antrian yang panjang," ungkap Desi Arryani.

TARIF TOL DIDISKON 15%

Diskon tarif 15% jalan tol saat arus mudik Lebaran 2019 itu, startnya sejak tanggal 27 Mei 2019.
Jasamarga.com

Diskon tarif 15% jalan tol saat arus mudik Lebaran 2019 itu, startnya sejak tanggal 27 Mei 2019.

Musim mudik Lebaran 2019, tarif jalan tol di seluruh Indonesia didiskon 15%.

Diskon tarif jalan tol saat arus mudik Lebaran 2019 itu, startnya sejak tanggal 27 Mei 2019 (00.00 WIB) dan berakhir pada H-7 ( 29 Mei 2019, jam 23.59 WIB).

Lalu untuk arus baliknya, pada tanggal 10 Juni 2019 pukul 00.00 WIB sampai dengan 12 Juni 2019 pukul 23.59 WIB.

Baca Juga: Honda Emergency Service, Disiagakan Dari H-6 Lebaran 2019

Oh ya, diskon 15% tarif jalan tol selama musim Mudik Lebaran 2019 ini berlaku untuk semua operator jalan tol atau Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) yang berada di bawah naungan Asosiasi Jalan Tol Indonesia (ATI).

Otofemale.id melansir dari Kontan.co.id, Desi Arryani menjelaskan bahwa diskon tarif tol yang sepenuhnya merupakan inisiasi dari ATI merupakan bentuk pelayanan dan apresiasi bagi pengguna jalan tol serta mendistribusikan lalu lintas agar tidak menumpuk di sejumlah tanggal tertentu.

Editor : Otofemale

Baca Lainnya

Latest