Follow Us

Apaan Sih ABS, EBD, BA dan HSA, Fitur Keselamatan Berkendara di Mobil

Octa - Senin, 22 Juli 2019 | 17:52
Mobil kekinian banyak aplikasi fitur keamanan berkendara (ilustrasi).
octa saputra/Otofemale.id

Mobil kekinian banyak aplikasi fitur keamanan berkendara (ilustrasi).

Jadi fitur BA itu membantu menekan pengereman, sehingga saat pedal rem diinjak sedikit maka secara otomatis akan ada power tambahan yang membantu pengereman.

Baca Juga: Pengemudi Ayla Tewas Dilabrak Mobil Lain Saat Cek Ban di Tol, Begini Cara Amannya

Perpindahan kakai pada pedal gas yang secara mendadak dan berpindah ke rem, juga bisa dibaca oleh fitur BA.

Reaksi otomatis yang iberikan BA adalah membantu dalam force braking.

HSA

Ilustrasi fitur keselamatan berkendara HSA.

Ilustrasi fitur keselamatan berkendara HSA.

Fitur Hill Start Assist ini memiliki fungsi untuk mencegah mobil merosot ditanjakan.

Oleh karena fungsinya mencegah mobil merosot di tanjakan, maka Hill Start Assist ini berkaitan dengan pengereman.

Baca Juga: Jadi Tersangka, Polisi Juga Ungkap Hasil Tes Urin Supir Rubicon Penabrak NMAX

Hill Start Assist ini sangat berguna saat jalan yang menanjak dalam macet.

Pengemudi (khususnya mobil transmisi manual) tidak perlu repot tarik dan lepas rem tangan secara berulang-ulang.

Fitur keselamatan berkendara ini akan membaca posisi mobil ditanjakan dan saat pengemudi ngerem.

Editor : Otofemale

Baca Lainnya

Latest