Di bagian dashbor, Daihatsu Sirion menyematkan head unit baru dan AC digital dengan satu mode memory.
Soal spesifikasi, besar potensinya Sirion facelift mempertahankan mesin empat silinder Dual VVT-i berkapasitas 1.329 cc seperti versi sebelumnya.
Namun pada versi facelift, mesin bertenaga 95 dk dan bertorsi 120 Nm tersebut berpadu dengan transmisi otomatis D-CVT ketimbang 4-percepatan otomatis(*)
Artikel ini sudah tayang di GridOto.com-Daihatsu Sirion Facelift Tertangkap Kamera, Ini Dugaan Fiturnya