Glenn Fredly Meninggal Dunia Akibat Meningitis, AC Mobil Bisa Jadi Penyebabnya?

Senin, 13 April 2020 | 15:23

AC mobil bisa jadi penyebab penyakit meninginitis.

Otofemale.id - Penyanyi berdarah Ambon, Glenn Fredly, meninggal dunia akibat penyakit menginitis (8/4/2020).

Apa itu penyakit meningitis? Ini merupakan peradangan selaput (meninges) yang mengelilingi otak dan sumsum tulang belakang.

Baca Juga: Stigma Cewek Kendarai Mobil Pribadi, Padahal Kenyataannya Nggak Gitu-Gitu Amat Sih

Meningitis dapat terjadi ketika cairan di sekitar meninges atau selaput yang melapisi otak terinfeksi.

Sebagian besar kasus meningitis disebabkan oleh infeksi virus, tetapi infeksi bakteri, parasit dan jamur bisa menjadi penyebab lainnya.

Baca Juga: Transmisi Manual Atau Matik Mana yang Pas Untuk Belajar Kemudikan Mobil, Ini Kata Ahli

Percaya nggak percaya, bakteri pemicu meningitis ternyata bisa nongol dalam filter pendingin udara pada AC mobil.

Melansir Gridhealth.id, penelitian di Inggris telah meneliti 15 filter pendingin udara dari mobil di Inggris dan dikirim untuk analisis laboratorium.

Hasilnya, mikroorganisme terdeteksi di semua filter yang diuji di London Metropolitan University.Paling umum adalah Bacillus licheniformis, bakteri yang paling sering dikaitkan dengan burung dan tanah.

Baca Juga: Inspirasi Fashion Hijab Warna Pastel Ala Selebgram, Nggak Susah Loh Ngemix-nyaDelapan dari 15 filter terbukti positif untuk mikroorganisme ini, yang merupakan salah satu jenis bakteri yang diketahui menyebabkan keracunan makanan.Bacillus subtillis adalah mikroorganisme kedua yang paling umum ditemukan di AC mobil, saat diteliti filter udara AC mobil.

Baca Juga: Di Rumah Aja, Ini 8 Film Balap Mobil yang Rekomen Banget Buat Kamu Bakteri ini biasanya ditemukan di saluran manusia dan beberapa mamalia.Mereka umumnya tidak menyebabkan penyakit tetapi telah diketahui menyebabkan septikemia pada pasien dengan leukimia.

Bacillus subtillis lebih berbahaya dan memiliki hubungan dengan berbagai infeksi termasuk meningitis, abses dan septikemia.Dr Paul Matewele, seorang dosen senior yang mengkhususkan diri dalam mikrobiologi di London Metropolitan, mengatakan;"Beberapa bakteri yang ditemukan memiliki hubungan dengan hewan, saluran pencernaan manusia dan beberapa infeksi yang dapat menyebabkan banyak kerusakan pada individu, terutama mereka yang ringkih kekebalan tubuhnya.”

Baca Juga: Berjuang Perangi Covid-19, Staf Rumah Sakit Ini Pilih Tidur di Mobil Sehabis Kerja Agar Keluarganya Terhindar dari Virus Corona, Begini KisahnyaKenapa bisa sampai seperti itu?Tidak lain karena, AC mobil bekerja dengan mencampurkan udara segar dari luar dengan refrigeran dan campurannya berubah menjadi cair saat didinginkan.Ini kemudian berubah menjadi uap saat bergerak melalui kumparan penguapan dan ditiupkan ke kabin sebagai udara dingin.

Tempat proses terjadinya pendingian udara itu adanya di evaporator.

Nah, evaporator itulah yang menyediakan kondisi sempurna bagi bakteri, jamur untuk tumbuh dan berkembang.Asal tahu saja, meskipun filter mobil akan mencegah banyak polutan memasuki kompartemen penumpang, itu tidak akan menghentikan semua mikroorganisme berkembang biak di evaporator.Karenanya pemilik mobil wajib membersihkan sistem pendingin udara mobil secara menyeluruh, setidaknya sekali setiap dua tahun.Jika rajin dibersihkan, hanya ditemukan 1,6 strain mico-organisme yang berbeda dalam filter udara AC mobil.Jadi ladies jangan malas untuk membersihkan AC mobil ya agar terhindar dari penyakit yang enggak diinginkan.

Editor : Octa

Sumber : Gridhealth.id

Baca Lainnya