Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Honda Mobilio Anyar Gosipnya Mau Rilis, Harganya Naik Nggak Ya?

Octa Saputra - Kamis, 21 Februari 2019 | 11:50
Ilustrasi Honda Mobilio yang ditawarkan dalam pameran GIIAS 2018
GridOto.com

Ilustrasi Honda Mobilio yang ditawarkan dalam pameran GIIAS 2018

Otofemale.id - Hari ini (21/2/2019), PT Honda Prospect Motor akan merilis model terbaru dari line up produk mereka.

Tidak hanya 1 produk, PT Honda Prospect Motor bakal merilis sekaligus 2 produk.

Salah satu produk yang santer terdengar bakal dirilis adalah Honda Mobilio.

Baca Juga : Wisata di Semarang Bakal Nambah Asik, Ada Si Kuncung Gratis

Saat ini, Honda Mobilio yang masuk segmen mobil keluarga memang dapat persaingan yang makin ketat.

Itu karena beberapa pabrikan, sudah merefresh produk mobil keluarga yang mereka punya.

All New Nissan Livina, resmi dirilis PT Nissan Motor Indonesia (19/2/2019).

All New Nissan Livina, resmi dirilis PT Nissan Motor Indonesia (19/2/2019).

PERSAINGAN SEGMEN MOBIL KELUARGA

Honda Mobilio di segmen mobil keluarga, bersaing dengan Toyota, Daihatsu, Mitsubishi, Nissan, Suzuki dan Wuling.

Seperti yang sudah banyak diberitakan, bahwa PT Toyota Astra Motor baru beberapa waktu lalu merefresh mobil keluarga New Toyota Avanza dan juga New Toyota Veloz.

Baca Juga : Honda Gelar Skill Contest, Untuk Lahirkan SDM Berkompeten

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x