Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mika Lampu Depan Mobil Ladies Kusam? Ternyata Ini Penyebabnya!

Rachel Anastasia - Kamis, 15 Agustus 2019 | 11:53
Penyebab mika lampu depan kusam.
Freepik

Penyebab mika lampu depan kusam.

Otofemale.id - Terkadang seorang ladies pasti suka dong dengan eksterior mobil yang mengkilap dan bersih?

Memiliki mobil yang tidak ada lusuhnya pasti menjadi kesenangan tersendiri bagi beberapa ladies.

Akan tetapi nyatanya ada beberapa titik pada bagian luar mobil yang sudah pasti akan mulai lusuh atau kusam.

Baca Juga: Juliana Moechtar Tabrak Truk Nggak Ada Lampu Belakang di Tol, Pengemudi Cewek Kudu Tahu Fungsi Lampu Jauh

Salah satunya adalah mika lampu di bagian depan mobil ladies.

Melansir dari gridoto.com, semakin tua umur mobil ladies maka mika di lampu bagian depan ini akan kusam dan menguning.

Jika itu terjadi, visibilitas berkendara di malam hari pun menjadi berkurang karena cahaya lampu yang terganggu.

Baca Juga: Begal Lampung Incar Pemotor Cewek, Ini 8 Cara Menghindarinya

Sugeng, penyedia jasa rekondisimika lampukeliling pun menguak penyebab utamamika lampudepan mobil kusam dan menguning.

"Bukan dari panas bohlam, tapi itu karena oksidasi akibat hawa panas mesin yang menyelinap darikap mesinkemika lampu. Karena perbedaan suhu dan terjadi terus menerus akhirnyamika lampukusam," ungkapnya.

Hal tersebut ia ungkapkan setelah mengamati berbagai kasus kekusamanmika lampu.

Source : gridoto.com

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x