Follow Us

Emak-Emak Pengendara Skutik Tertunduk Sambil Mainan Hape, Saat Polisi Tuliskan Surat Tilang

Octa - Jumat, 23 Agustus 2019 | 14:30
Emak-emak pengendara skutik lawan arus di kawasan Jalan Matraman, Jaktim.
@tmcpoldametro

Emak-emak pengendara skutik lawan arus di kawasan Jalan Matraman, Jaktim.

Emak-emak naik motor lawan arah tiba-tiba pingsan.
@Satria Satria

Emak-emak naik motor lawan arah tiba-tiba pingsan.

Lawan arus, masih saja jadi pelanggaran yang kerap dilakukan oleh pengguna motor.

Di Probolinggo, Jatim, gegara lawan arus emak-emak kendarai motor tiba-tiba pingsan.

Tak pelak kecelakaan lalu lintas ini, membuat arus lalu lintas di kawasan Pasar Gotong Royong, Probolinggo sempat macet.

Baca Juga: Ribuan Biker Honda Serentak Rayakan HUT Republik Indonesia Dalam Convoy Merdeka

Dari akun medsos @Satria Satria yang membagikan ke grup Info Kriminal & Lalu Lintas (Nusantara), diungkapkan bahwa emak-emak kendarai motor yang lawan arus itu kaget lalu pingsan.

Emak-emak itu kaget diduga setelah melihat beberapa polisi ngumpul dipinggir jalan.

Baca Juga: Touring untuk Rayakan Hari Kemerdekaan, Melky Bajaj Ungkap Rasa Harunya yang Sampai Gemetar!

Besar kemungkinan, polisi yang lagi ngumpul itu dikira sedang lakukan razia.

Padahal menurut @Satria Satria, polisi yang sedang ngumpul itu lagi ngopi.

LAWAN ARUS BISA DIPENJARA

Pidana penjara paling lama 2 (dua)  bulan bagi yang nekat lawan arus lalu lintas.
Kompas

Pidana penjara paling lama 2 (dua) bulan bagi yang nekat lawan arus lalu lintas.

Editor : Octa

Baca Lainnya

Latest