Follow Us

Gampang Banget! Simak Cara Membuat Penyegar Udara untuk Mobil dengan Memanfaatkan Bahan Alami Ini Ladies

Rachel Anastasia Agustina - Rabu, 26 Februari 2020 | 12:10
Ilustrasi penyegar atau pengharum di dalam mobil.
Freepik/welcomia

Ilustrasi penyegar atau pengharum di dalam mobil.

- Plastik kecil

- Herbal segar

Baca Juga: Banyak yang Keliru, Ternyata Jas Hujan Habis Dipakai Tak Boleh Langsung Dilipat, Hati-hati Jamur Mengintai!

Cara membuat:

- Masukkan 5 tetes minyak esensial ke dalam jepitan, aromanya terserah Ladies sesuai dengan selera

- Masukkan jepitan baju ke dalam plastik bersama dengan beberapa daun herbal, seperti daun jeruk atau pun daun mint

- Lalu tutup rapat plastik tersebut

- Untuk menggunakannya, Ladies bisa jepitkan jepitan baju ke satu atau dua ventilasi udara (AC) di mobil

Meski pun dari dalam plastik, aroma akan tetap tercium baik saat AC menyala atau pun saat mobil dalam keadaan panas yang akan membuat ramuan di dalam plastik itu memuai.

2. Penyegar udara pakai toples kecil

Bahan:

- Toples kecil

Halaman Selanjutnya

- Bubuk soda kue

Source : One Good Thing

Editor : Otofemale

Baca Lainnya

Latest