Follow Us

Seperti Kuliner Mie Pedas, Biaya Perbaikan Mobil Terendam Banjir Juga Ada Levelnya

None - Rabu, 26 Februari 2020 | 17:45
Bengkel resmi Honda (ilustrasi)
Kontan

Bengkel resmi Honda (ilustrasi)

Pengecekan dilakukan menyeluruh baik dari sisi eksterior, interior, dan mesin.

Pada level ini, kerusakan paling parah yang disebabkan banjir adalah water hammer.

Efek lebih parah parah setang piston bisa patah dan menyebabkan baret pada dinding silinder.

"Kejadian ini terjadi karena terlalu banyak air yang masuk ke ruang mesin, sehingga menyebabkan kompresi yang tinggi, hingga membuat setang piston bengkok," katanya.

Kondisi sudah water hammer, maka biayanya sekitar Rp 5 jutaan dan belum termasuk penggantian komponen.Artikel ini sudah tayang di Kompas.com, judul : Estimasi Biaya Perbaikan Mobil yang Terendam Banjir, Tembus Jutaan Rupiah

Editor : Otofemale

Baca Lainnya

Latest