Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Supir Toyota Alphard Ngantuk Hajar Truk Terguling di Tol, Ingat Selalu Bahaya Berkendara Malam

Octa Saputra - Senin, 07 September 2020 | 10:54
Toyota Alphard tabrak truk di Jalan Tol.
@tmcpoldametro

Toyota Alphard tabrak truk di Jalan Tol.

BAHAYA BERKENDARA MALAM HARI

Berkendara malam hari, dianggap lebih berbahaya dibandingkan siang.

Ada beberapa hal yang menyebabkan mengemudi mobil malam hari itu lebih berbahaya.

Baca Juga: Mobil Jarang Full Penumpang Tekanan Angin Jangan Ketinggian, Ini Alasannya

Diantaranya adalah visibilitas pengemudi yang terbatas hanya pada lampu mobil dan lampu jalanan.

Dengan jarak pandang yang terbatas, maka resiko terjadi kecelakaan juga tinggi.

Akibat visibilitas yang kurang, maka mata akan bekerja keras dan bikin cepat lelah.

Jalanan di malam hari yang sepi, juga bisa menimbulkan kejenuhan pada supir dan kalau sudah seperti ini, ngantuk deh.

Tubuh yang dipaksa tetap bekerja atau melakukan kegiatan saat harusnya istirahat, miliki kecenderungan alami penurunan kemampuan.

Melakukan perjalanan pada malam hari, juga memiliki resiko tindak kejahatan.

Bila memang terpaksa melakukan perjalanan malam hari, maka dianjurkan sebelum jam biologis (21.00).

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x