Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Operasi Zebra 2020 Belum Selesai, Ingat Lagi 8 Pelanggaran Incaran Polisi

Octa Saputra - Kamis, 05 November 2020 | 22:27
Polantas sedang razi (Ilustrasi)
Motorplus-Online.com

Polantas sedang razi (Ilustrasi)

Otofemale.ID - Sudah beberapa hari, Polda Metro Jaya laksanakan Operasi Zebra 2020.

Perlu ladies ingat, bahwa pelaksanaan Operasi Zebra 2020 di Jakarta belum berakhir.

Baca Juga: Ada Jasa Pengawalan Pakai Motor Bagi Pesepeda, Minimal Bayar 2 Jam

Start 26 Oktober yang lalu, Operasi Zebra 2020 menurut Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo akan berakhir pekan ini.

"Untuk Operasi Zebra 2020 ini akan digelar mulai tanggal 26 Oktober sampai dengan 8 November 2020," katanya.

Baca Juga: Ingat! Uji Emisi di Jakarta Wajib Dilakukan, Baca Lagi Deh Aturannya

Oleh karena masih berlangsung, ladies ingat lagi pelanggaran lalu lintas yang jadi incaran Operasi Zebra 2020.

Melansir akun medsos resmi @polantas_sby, ada 8 prioritas pelangaran di Operasi Zebra 2020, diantaranya :

1. Pengendara motor yang tidak menggunakan helm Standar nasional Indonesia (SNI),2. Pengemudi roda empat yang melebihi batas maksimal kecepatan.

Baca Juga: Naik Motor Juga Harus Ingat Jaga Jarak , Ini Kata Pelaku Safety Riding3. Mabuk pada saat mengemudikan kendaraan bermotor.4. Pengemudi roda empat yang tidak menggunakan safety belt (sabuk keselamatan),

Baca Juga: Geger Anggota TNI Dikeroyok Pengendara Moge, Salah Satu Tersangkanya Pengusaha Skincare di Bandung5. Pengemudi kendaraan bermotor yang melawan arus,6. Pengendara kendaraan bermotor yang masih di bawah umur,

7. Tidak membawa surat kelengkapan seperti SIM dan STNK.8. Pengendara membawa muatan berlebihan.(*)

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x