Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Zat 'Ajaib' Kunyit bisa Hilangkan Flek Hitam di Wajah, Begini Cara Pakainya

Octa Saputra - Selasa, 17 November 2020 | 23:18
Ilustrasi manfaat kunyit sebagai pengganti skincare
Freepik.com

Ilustrasi manfaat kunyit sebagai pengganti skincare

Otofemale.ID - Mengilangkan flek hitam di wajah, nggak selalu berbiaya mahal.

Pakai bahan alami yang murah dan mudah didapat, flek hitam di wajah bisa sirna.

Baca Juga: Cegah Maskne di Wajah dengan Cuci Masker yang Benar, Begini Caranya

Bahan alami yang dimaksud adalah kunyit dan dijadikan masker.

Kok pakai kunyit? Bumbu dapur yang satu ini miliki kandungan antioksidan.

Baca Juga: Care N' Cheers : Pakai Masker Wajah Bisa Picu Masalah, 4 Cara Ini Untuk Mengatasinya

Seperti diketahui, antioksidan itu zat yang yang dapat mencegah atau memperlambat kerusakan sel akibat radikal bebas.

Selain antioksidan, kunyit juga miliki zat yang dapat mencerahkan kulit.

Baca Juga: Bibir Terlanjur Hitam, Lakukan 4 Langkah Ini Saat Pakai Lipstik

Dengan semua kandungan yang ada dalam kunyit, bila dipakai secara teratur bisa hilangkan flek hitam diwajah.

Untuk jadikan kunyit sebagai masker wajah, maka pilihlah yang sudah berbentuk bubuk.

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x