Otofemale.ID - Lakukan perjalanan luar kota pakai mobil LCGC Honda Brio, ingat selalu bahaya aquaplaning.
Bahaya aquaplaning ini, mengincar pengemudi mobil saat kondisi hujan dan sedang ngebut.
Banyak kejadian kecelakaan akibat aquaplaning, lokasinya di jalan tol.
Baca Juga: Ganjil Ganap DKI Jakarta Apa Kabar?, Ini Kata Polda Metro Jaya
Lalu, apaan sih sebenarnya aquaplaning?
Kondisi ban mobil nggak napak di aspal saat terjang genangan air, itu yang biasa disebut Aquaplaning.
Kok bisa ban mobil nggak napak aspal? Jawabannya karena ada orang 'ketiga'.
Maksudnya diantara ban dan aspal, ada genangan air sebagai 'orang ketiga' yang menghalangi.Karena ban nggak napak ke aspal, maka akan kehilangan traksi dan endingnya, mobil bisa tergelincir.Aquaplaning memang hanya terjadi sepersekian detik, namun cukup berbahaya dan bisa berakibat fatal.
Baca Juga: Mobil Belum Uji Emisi, di Lokasi Ini Tarif Parkirnya Kena MaksimalHARGA HONDA BRIO Honda Brio miliki deretan varian pilihan yang cukup lengkap.Dari mulai yang masuk daftar LCGC (Low Coast Green Car), sampai varian kekinian.Yuk diurutkan, sesuai dari harga termurah sampai yang termahal.
Urutan pertama, yakni Honda Brio Satya S M/T yang harganya Rp 151.000.000, E M/T Rp 160.000.000 dan E CVT Rp 175.000.000.BTW Honda Brio Satya, merupakan produk yang masuk daftar LCGC.
Baca Juga: Honda Mobilio Terbakar di Matraman, Api Muncul dari HeadlampOleh karena LCGC, maka varian Honda Brio Satya nggak masuk dalam daftar penerima diskon PPnBM.Lanjut varian Honda Brio lainnya ya, ada RS M/T Rp 179.800.000 dan RS CVT 194.700.000.Produk Honda Brio paling baru adalah RS M/T Urbanite Edition Rp 185.800.000 dan RS CVT Urbanite Edition Rp 200.200.000.Nah kalau yang varian Honda Brio RS, auto kena diskon PPnBM.(*)