Follow Us

Wanita Perlu Tahu Motor Matic, Beda BBM Pertalite dan Pertamax di SPBU Pertamina

Octa Saputra - Kamis, 17 November 2022 | 20:05
Kuy tahu beda Pertalite dan Pertamax (ilustrasi)
Otofemale.ID/octa saputra

Kuy tahu beda Pertalite dan Pertamax (ilustrasi)

2. Nilai Oktan A.K.A RON

Pertalite miliki nilai oktan atau RON 90 dan Pertamax RON 92.

Nilai oktan pada bahan bakar minyak ini juga bisa menjadi ukuran terhadap kualitas yang diberikan oleh BBM untuk mesin bensin.

Semakin tinggi nilai oktan pada sebuah bahan bakar, maka bahan bakar tersebut juga akan lebih lama terbakar oleh mesin.

Baca Juga: Wanita Perlu Tahu Motor Matic, Begini Cara Polisi Laksanakan ETLE Mobile

3. Additive

Pertalite miliki dicampurkan additive yang berbeda dengan Pertamax.

Additive pada Pertalite membuatnya mampu menempuh jarak yang lebih jauh serta jaga kualitas serta dari segi harga juga sangat terjangkau sekali.

Sedangkan Pertamax dilengkapi dengan ecosave technology yang mampu membersihkan bagian yang ada di dalam mesin atau detergency.

Juga ada pelindung anti karat pada dinding tangki kendaraan serta saluran bahan bakar dan juga ruang bahan bakar mesin atau corrosion inhibitor.

Selain itu, Pertamax juga mampu menjaga kemurnian bahan bakar dari adanya campuran air.

Hal tersebut menjadikan proses pembakaran jadi lebih sempurna atau biasa disebut dengan demulsifier.

Halaman Selanjutnya

4. Polusi

Source : Kompas.com

Editor : Otofemale

Baca Lainnya

Latest