Follow Us

Pilihan Sleeping Mask, Pas Banget Buat Ladies yang Tiap Hari Ngampus Bawa Mobil Sendiri

Kartika Afriyani - Kamis, 19 Maret 2020 | 19:00
Menggunakan sleeping mask waktu tidur, bisa kembalikan kelembapan kulit wajah.
treehugger . com

Menggunakan sleeping mask waktu tidur, bisa kembalikan kelembapan kulit wajah.

Dalam pemakaian semalam manfaat sleeping mask bisa langsung dirasakan, seperti wajah terlihat cerah, kenyal, segar, dan lembab.

Ada 3 pilihan sleeping mask yang terkenal ampuh untuk menjaga kelembaban kulit wajah di malam hari.

Baca Juga: Lap Chamois Jadi Andalan Pemilik Mobil, Lakukan 5 Hal Ini Agar Umur Panjang

1. Viva Waterdrop Sleeping Mask

Pilihan sleeping mask

Pilihan sleeping mask

Meskipun produk lokal, namun Viva Waterdrop Sleeping Mask ini menjadi produk yang paling di rekomendasikan apalagi untuk kamu yang berwajah kering dan membutuhkan kelembaban kulit.

Produk ini mengandung collagen yang bisa menambah kekenyalan kulit sehingga mencegah penuaan dini akibat kulit yang terlalu kering.

Ada kandungan spirulina extract yang berperan sebagai antioksidan dengan protein dan mineral tinggi.

Baca Juga: Andalkan Mobil Buat Kegiatan Sehari-hari, 5 Fashion Item Ini Wajib Ada

Lalu ada aloe vera yang bisa menghidrasi dan menyejukkan kulit sehingga kulit akan terasa lebih lembab dan halus saat bangun di pagi harinya.

Dan harganya sangat terjangkau yaitu Rp 27 ribu saja.

Baca Juga: Satpas SIM Tetap Buka Seperti Biasa, Lakukan Ini Untuk Pencegahan Virus Corona2. Lacoco Watermelon Glow Mask

Editor : Otofemale

Baca Lainnya

Latest