Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Lampu Indikator Suhu Mesin Nyala Berkedip, Kepala bengkel Auto2000 Beberkan Penyebabnya

Kartika Afriyani - Rabu, 24 Juni 2020 | 21:28
Indikator suhu Grand New Toyota Avanza (lingkaran putih).
Youtube

Indikator suhu Grand New Toyota Avanza (lingkaran putih).

Otofemale.id - Overheat alias panas berlebih pada mesin mobil, jangan sampai ladies mengalaminya.

Bisa nggak jajan sebulan, gegara isi dompet harus terkuras untuk urusan mesin mobil yang overheat.

Baca Juga: Ladies Ingat Lagi, Nekat Parkir Trotoar Jalan Bisa Bikin Serasa Kram(pokan)

Apalagi kalau saat alami overheat, mobil tetap dipaksakan jalan.

Kondisi seperti itu picu banyaknya komponen di dalam mesin mobil yang rusak.

Baca Juga: Berburu Mobkas, Ini Alasan Kenapa Lebih Disarankan Mobil dari Pabrikan Jepang

Ladies pasti bertanya-tanya, bagaimana mengetahui mesin mobil alami overheat?

Pada Toyota Avanza yang indikator bensinnya sudah digital (Toyota Grand New avanza keluaran 2015), mesin alami overheat ditandai dengan menyalanya indikator suhu.

Indikator suhu ini adanya di bawa jarum RPM dan persisnya dibawah indikator SRS-airbag.

Atau ditengah-tengah antara indikator bergambar mesin dan aki.

Baca Juga: Mumpung Harga Lagi Anjlok, Begini Tips Beli Mobkas Biar Nggak Nyesel

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x