Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bunyikan Klakson Sebelum Parkir Mundur, Penting Tapi Jarang Banget Dilakukan

Octa Saputra - Jumat, 06 November 2020 | 14:40
Bunyikan klakson sebelum parkir mundur (ilustrasi).
octa saputra/otofemale.id

Bunyikan klakson sebelum parkir mundur (ilustrasi).

Dengan suara klakson maka bisa sebagai peringatan kepada pengguna jalan lain bahwa ada kendaraan yang akan melaju.

Sehingga, pengguna jalan lain bisa menghindar atau minggir dari jalan yang akan dilewati kendaraan.

"Membunyikan klakson sebelum melaju salah satu alasannya adalah keamanan, membunyikan klakson agar ada yang mendengar dan menjauh dari kendaraan," kata Sony.

Kebiasaan membunyikan klakson mobil sebelum berjalan ini disarankan dilakukan di lokasi parkir dan tidak lingkungan tempat ibadah atau pun di kawasan rumah sakit.

Baca Juga: 6 Mobil Terlibat Tabrakan Beruntun di Tol Dalam Kota Arah Semanggi, Ingat Lagi Jaga Jarak

Menurutnya, selama ini tidak sedikit kejadian tabrakan yang disebabkan karena kendaraan yang melaju tidak terdeteksi oleh pengguna jalan lain.

Hal ini bisa dihindari dengan kebiasaan membunyikan klakson sebelum kendaraan melaju.

"Banyak dari pengemudi yang dalam mengemudi sering nabrak padahal kondisi kendaraan baru akan jalan, salah satunya karena tidak membunyikan klakson," katanya.(*)Artikel ini telah tayang di Kompas.com, judul : Perlukah Membunyikan Klakson Sebelum Kendaraan Melaju?

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x