Yes kamu betul, pelanggaran lalu lintas lawan arah yang miliki potensi tertangkap tangan oleh petugas di lapangan saat pelaksanaan Operasi Patuh 2021.
FYI nih ya, Pemotor nekat lakukan pelanggaran lalu lintas lawan arah bisa kena denda yang nggak sedikit.
Baca Juga: Terkuak! Cuman Emak-emak yang Sering Sein Kanan Belok Kiri, Dokter Ini Ungkap FaktanyaMaksimal denda yang dikenakan untuk pelanggaran lalu lintas lawan arah adalah Rp 500 ribu.
Baca Juga: Perlu Tahu Kalau Helm Ada Kedaluwarsanya, Perhatikan Bagian IniAdapun denda maksimal tersebut, seperti diatur pada UU No 22 Tahun 2009 tentang LLAJ.Lawan arah dikenakan pelanggaran rambu lalu lintas (Pasal 287 ayat 1)(*)