Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pemotor Wajib Pakai Masker Selama PSBB, Gubernur Ridwan Kamil Kasih Contoh Masker Kain Unik

Kartika Afriyani - Kamis, 16 April 2020 | 13:29
Gubernur Ridwan Kamil pakai masker kain lucu dan unik bergambar wajah artis Syahrini.
@ridwankamil

Gubernur Ridwan Kamil pakai masker kain lucu dan unik bergambar wajah artis Syahrini.

"Sehingga, wlaupun saya dalam kondisi cemberut atau sedih terlihat gembira dan meningkatkan imunitas kita," kata Gubernur Ridwan Kamil dalam video postingan akun @ridwankamil.

Oh ya, dalam postingan itu Gubernur Ridwan Kamil mengaku kalau masker kain motif orang tersenyum yang dipakai itu merupakan potongan gambar wajah artis Syahrini.

Baca Juga: Kabur Sambil Menyeret Skutik Vario yang Ditabrak, Begini Nasib Pemabuk Supir Agya

BANYAK NGGAK PAKAI MASKER

Ada beberapa aturan berkendara yang diberlakukan, saat PSBB resmi dijalankan di Jakarta.Aturan tersebut diantaranya adalah wajib pakai masker, boncengan harus sesuai aturan dan kapasitas penumpang mobil nggak melebihi 50%.

Paling banyak aturan PSBB yang dilanggar pengendara kendaraan bermotor adalah wajib pakai masker.Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Sambodo Purnomo Yogo seperti dilansir Otofemale.id dari Kompas.com, memastikan hal tersebut."Sebanyak 3.474 pelanggaran terdiri dari 2.304 pelanggaran tidak menggunakan masker, 787 pelanggaran (jumlah penumpang) melebihi 50 persen kapasitas mobil, dan 383 pengendara roda dua berboncengan tidak satu alamat," kata Kombes Sambodo Purnomo Yogo beberapa hari lalu.

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x