Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mobil Terdampak Banjir Rob, Lakukan ini Sebagai Antisipasi Awal

Octa Saputra - Jumat, 28 Mei 2021 | 20:16
Genangan banjir rob (ilustrasi)
Wartakotalive.com/Junianto Hamonangan

Genangan banjir rob (ilustrasi)

Otofemale.ID - Banjir rob melanda wilayah di Jakarta, pasca gerhana bulan total kemarin.

Adapun wilayah yang alami banjir rob adalah kawasan Muara Angke, Jakarta Utara.

Baca Juga: Harga Mobil LCGC Transmisi Matik Akhir Mei 2021, Brio Plus Agya dan Ayla

Seperti diketahui, banjir rob berkaitan dengan air laut yang tinggi kadar garam.

Air dengan kadar garam tinggi, sangat nggak bersahabat dengan mobil.

Baca Juga: Kendarai Mobil Saat Hujan, Kondisi Ban Seperti Ini Jangan Dipaksain

Material besi pada mobil, bisa karatan sampai keropos gegara terkena air laut.

Selain bisa picu karatan, air dengan kadar garam tinggi juga bisa picu bodi mobil jadi kusam.

Bagi mobil yang terdampak banjir rob, jangan segan-segan untuk segera bilas dengan air bersih.

Setelah itu, jangan sampai menunggu terlalu lama untuk membawanya ke car wash.

Baca Juga: Liburan Keluar Kota Pakai Mobil Pribadi, Angin Ban Jangan Kelebihan

Editor : Otofemale

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x