Follow Us

Cara Motor Putar Balik yang Baik dan Benar, Jangan Bahayakan yang Lain

Octa Saputra - Kamis, 02 September 2021 | 22:13
Rambu lalu lintas boleh putar balik
Kompas.com

Rambu lalu lintas boleh putar balik

Baca Juga: Motor Hilang Segera Datang ke Polda Metro Jaya, Siapa Tahu Masih Rejeki

Namun cara tersebut memang perlu keterampilan dan keseimbangan dari pengendara, apalagi jika memakai motor cukup besar atau matik.

"Motor matik lebih sulit putar balik dengan cara patah.

Pengendara harus mengontrol gas dengan baik, jika tidak, maka akan berisiko jatuh atau membuka gas terlalu besar sehingga berbahaya," jelasnya.

JANGAN LANGSUNG GAS

Selain manuver putar balik, ada hal lain yang maih sering dilakukan pemotor yang malah bisa membahayakan.

Langsung gas pol, saat lampu hijau traffic light menyala berpotensi bahaya yang dimaksud.

Baca Juga: Pemotor Kena Tilang Petugas, Perlu Banget Tahu Beda Slip Biru dan Merah

Contohnya seperti video yang diunggah oleh akun @tangerang24jam.

Dalam rekaman tersebut terlihat beberapa pengendara motor yang tidak sabar untuk memacu kendaraannya di sebuah persimpangan.

Padahal lampu lalu lintas baru berubah menjadi hijau, dan masih banyak mobil yang melintas dari arah berlawanan.

Alhasil, salah satu pengendara motor yang tak sabaran itu pun menabrak mobil Toyota Alphard berwarna hitam yang melaju dari sisi kanan jalanArtikel ini telah tayang di Kompas.com-Mengapa Masih Ada Pengendara Motor yang Melebar Saat Putar Balik?

Editor : Octa Saputra

Baca Lainnya

Latest