"Untuk saat ini biaya uji emisi sepeda motor antara Rp 50.000 sampai Rp 60.000.Namun bisa juga jadi satu kesatuan dengan biaya servis," ucap Yogi Ikhwan, Humas Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta dikutip dari Kompas.com.
Baca Juga: Baru Tahu Nih, Jok Motor Ternyata Jangan Dicuci Pakai Air Sabun LOKASI UJI EMISI MOTORJakarta Utara- Indobuana Autoraya Sunter (Suzuki Sunter), Jalan Danau Sunter Selatan Blok O/III- Toko Asco Motor, Jalan Pegangsaan Dua Nomor 99A, RT 5 RW 2. Jakarta Timur- PT Tritola Sakti Utama Motor, Jalan Matraman Raya Nomor 63 Pal Meriam- PT Astra Internasional Honda Dwi Sartika, Jalan Dewi Sartika Nomor 255, Cawang- Yamaha Pelita Motor, Jalan Jenderal Pol RS Sukamto Nomor 1A, Malaka Jaya- CV Farama Consultant, Jalan Pahlawan Revolusi Nomor 7 RT 004 RW 005- Indobuana Autoraya Sunter (Suzuki Duren Sawit), Jalan Kolonel Sugiono Nomor 22 Duren Sawit
Baca Juga: Wajib Tahu Saat Perpanjang SIM di Mall, Siapkan Fotokopi KTP Sebanyak Ini
Jakarta Selatan- Mekar Karya Pratama Yamaha, Jalan Rc Veteran Nomor 162 Bintaro, PesanggrahanJakarta Barat- PT Surganya Motor Indonesia, Jalan Perjuangan Panjang Nomor 35 RT 001 RW 002, Kelurahan Kelapa DuaJakarta Pusat- PT Wahana Ritellindo, Jalan Gunung Sahari Raya Nomor 32- Kios Uji Emisi Auto Bless Motor, Letjen Suprapto Kavling Nomor 1, Kelurahan Sumur Batu(*)